Resep Bandeng happy call oleh erni Agustin
Berikut ini resep masakan Bandeng happy call. Resep Bandeng happy call yang ditulis erni Agustin dapat disajikan 2porsi.
Resep Bandeng happy call
Porsi: 2porsi
Bahan-bahan
- 1 ekor bandeng
- (bersihkan lalu potong jadi 3/4 bag. Sisihkan)
- Bumbu halus
- 5 siung bawang putih
- 1 ruas jari kunyit (bisa pake kunyit bubuk 2-3sdt)
- 1-2 sdt ketumbar bubuk
- Sejumput garam
- Bisa d beri penyedap jika suka (sya skip)
Cara Membuat
-
Bersihkan bandeng. Saya pilih bandeng UK tanggubg. Stlh itu potong jadi 3 bagian stlh bersih sisihkan
-
Haluskan bumbu bawang putih.kunyit.dan ketumbar (saya blender)
-
Campur bumbu halus dengan air masak kira"11/2 gelas. Lalu masukkan bandeng dan beri sejumput garam. Bisa d aduk dgn sendok atau tempat kan d wadah yg ada tutupnya, tutup rapat dan goyang" sedikit lalu diam kan dalam kulkas kurbel 15-20 menit biar bumbu meresap.
-
Setelah itu, panas kan happy call dgn api kecil, lumuri happy call dgn sedikit minyak, jika SDH panas lalu masukan bandeng yg SDH d rendam dgn air bumbu, bolak balik angkat sajikan selagi hangat
Demikianlah tadi Resep Bandeng happy call, Semoga anda menyukainya.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Bandeng happy call diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bandeng happy call Oleh erni Agustin diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bandeng happy call Oleh erni Agustin dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2015/07/resep-bandeng-happy-call-oleh-erni.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.