Resep Ikan bakar bumbu kecap oleh Nisa Ardian
Berikut ini resep Ikan bakar bumbu kecap. Resep Ikan bakar bumbu kecap yang dishare oleh Nisa Ardian bisa menjadi .
Resep Ikan bakar bumbu kecap
Porsi:
Bahan-bahan
- 3 ekor ikan bawal
- 7 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 1 ruas kunyit
- 2 buah kemiri bakar
- 2 buah cabai merah
- 4 sdm kecap manis
- 1 sdt lada
- 1/2 garam
- 1 buah jeruk limau
- 1 buah jeruk nipis
- 1 helai daun jeruk
Langkah
-
Cuci bersih ikan nya lalu lumuri dengan garam dan perasan jeruk nipis... sisihkan
-
Haluskan bumbu seperti bawang putih.. bawang merah... kemiri, kunyit, cabai, lalu tumis hingga harum dan tambahkan garam serta daun jeruk
-
Setelah ikan di sisihkan lalu goreng ikan nya sebentar agar proses pemanggangan nya tdk terlalu lama dan ikan tdk mudah hancur
-
Siapkan bumbu halus yg sudah di tumis td dan tambahkan kecap manis, jeruk limau.. dan lada
-
Saya menggunakan teflon yg di alasi dengan daun pisang... sebelum nya ikan diolesi dengan mentega lalu lumuri ikan dengan bumbu kecap
-
Panggang hingga kedua sisi matang merata dan terakhir olesi lg dengan bumbu serta mentega
Itulah Resep Ikan bakar bumbu kecap, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Ikan bakar bumbu kecap diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ikan bakar bumbu kecap Kiriman dari Nisa Ardian diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ikan bakar bumbu kecap Kiriman dari Nisa Ardian dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2015/05/resep-ikan-bakar-bumbu-kecap-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.