Resep Bola-bola karamel (tepung ketan) Kiriman dari Lucky Christiany

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bola-bola karamel (tepung ketan) Kiriman dari Lucky Christiany
  • Resep Bola-bola karamel (tepung ketan) oleh Lucky Christiany

    Dibawah ini adalah resep memasak Bola-bola karamel (tepung ketan). Resep Bola-bola karamel (tepung ketan) yang dibuat oleh Lucky Christiany bisa menjadi .



    resep lengkap untuk Bola-bola karamel (tepung ketan)


    Resep Bola-bola karamel (tepung ketan)


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 200 gr tepung ketan
    2. 50 gr tepung beras
    3. 2 bungkul gula merah
    4. 1/2 sdt Garam
    5. 1/4 sdt baking powder
    6. Secukupnya air matang

    Langkah

    1. Campur tp.ketan, tp.beras, garam dan baking powder. Beri air sedikit demi sedikit, aduk hingga adonan kalis.

    2. Sisit gula merah

    3. Ambil 1 sdm adonan tepung, lalu beri isian gula merah. Kemudian balut dgn adonan membentuk bola kecil2.

    4. Panas minyak diwajan, lalu goreng(menggunakan api paling kecil). Goreng bolak balik, hingga bola2 berubah warna menjadi cokelat keemasan.

    5. Setelah matang, angkat dan sajikan. Ini krenyek2 tp lengket gula. Spt cireng salju versi manisnya... Selamat mencoba??




    Itulah tadi Resep Bola-bola karamel (tepung ketan), Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Bola-bola karamel (tepung ketan) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bola-bola karamel (tepung ketan) Kiriman dari Lucky Christiany diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Bola-bola karamel (tepung ketan) Kiriman dari Lucky Christiany dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2015/03/resep-bola-bola-karamel-tepung-ketan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.