Resep Sweet Corn Cream Soup oleh Karina Yumna
Dibawah ini adalah cara memasak Sweet Corn Cream Soup. Resep Sweet Corn Cream Soup yang dishare oleh Karina Yumna bisa disajikan .
Resep Sweet Corn Cream Soup
Porsi:
Bahan-bahan
- secukupnya bawang putih
- secukupnya bawang bombay
- secukupnya jagung
- 2 btr telur
- secukupnya susu kental manis
- secukupnya air
- kaldu ayam. bisa yg asli sekalian ayamnya, boleh juga kaldu bubuknya
- secukupnya parutan keju
- secukupnya daun bawang iris
Langkah
-
Siapkan bahan. Kocok lepas telur dan iris bawang bombay. Bawang putih dicincang
-
Rebus jagung hingga setengah matang. Bagi 2 (takarannya sesuai selera) kemudian haluskan 1 bagiannya. 1 bagian lagi dibiarkan utuh agar terasa crunchy
-
Tumis bawang bombay dan bawang putih sampai harum
-
Masukkan jagung yg sdh halus dan yg utuh, tambahkan air, susu, kaldu ayam, garam, dan telur yg sdh dikocok. Masak hingga mendidih kemudian masukkan daun bawang, masak hingga matang. Jangan lupa tes rasa
-
Sajikan dengan parutan keju dan daun bawang jika suka ????
Demikianlah Resep Sweet Corn Cream Soup, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sweet Corn Cream Soup diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sweet Corn Cream Soup Kiriman dari Karina Yumna diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sweet Corn Cream Soup Kiriman dari Karina Yumna dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2015/02/resep-sweet-corn-cream-soup-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.