Resep Mie ayam home made - Yoana Hasibuan

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Mie ayam home made - Yoana Hasibuan
  • Resep Mie ayam home made oleh Yoana Hasibuan

    Dibawah ini adalah resep memasak Mie ayam home made. Resep Mie ayam home made yang ditulis Yoana Hasibuan bisa jadi .



    resep lengkap untuk Mie ayam home made


    Resep Mie ayam home made


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Bahan toping ayam :
    2. 500 gr daging ayam difillet dan potong dadu
    3. 2 ruas lengkuas (geprek)
    4. 4 lembar daun jeruk
    5. 1 batang sereh (geprek)
    6. 2 buah bunga lawang
    7. 2 batang daun bawang iris
    8. 7 sdm Kecap manis
    9. 2 sdm Kecap asin
    10. 2 sdm Saos tiram
    11. 1 sdt Garam
    12. Secukupnya Penyedap
    13. Bumbu halus :
    14. 8 siung bawang merah
    15. 5 siung bawang putih ukuran sedang
    16. 4 buah kemiri
    17. sedikit kunyit
    18. 1/2 sdm ketumbar
    19. 1 ruas jahe
    20. 1/2 buah pala
    21. Minyak ayam :
    22. 250 gr Kulit ayam dari sisa ayam difillet
    23. 2 cm kunyit geprek
    24. 1 sdm ketumbar
    25. 4 siung bawang putih
    26. 200 ml minyak makan
    27. Pelengkap :
    28. Secukupnya Mie telur / mie burung dara, rebus
    29. Secukupnya Sawi, rebus
    30. Secukupnya Bawang goreng
    31. Secukupnya Daun bawang,iris
    32. Secukupnya Saos
    33. Secukupnya Sambal

    Langkah

    1. Cara membuat minyak ayam : cuci bersih kulit dan lemak ayam, rendam dengan jeruk nipis dan garam 15 menit lalu cuci kembali. Panaskan teflon masukkan kulit dan lemak ayam biar kan sampai air pada kulit ayam keluar hingga berubah menjadi minyak,menggunakan api kecil agar tidak gosong. Setelah berubah menjadi minyak tambahkan minyak goreng masukkan ketumbar,bawang putih,kunyit aduk2. Angkat dan saring,jgn sampai bawang putih gosong. Dinginkan dan simpan dalam botol kaca.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Cara membuat toping ayam : cuci bersih ayam,rendam dgn jeruk nipis dan garam 15 menit,cuci kembali dan tiriskan. Panaskan minyak secukupnya lalu tumis bumbu halus hingga wangi,masukkan daun2an dan lengkuas tumis hingga bumbu matang. Kemudian masukkan kecap manis,asin,saos tiram,garam,penyedap, Lalu masukkan potongan ayam aduk hingga ayam berubah warna kemudian tuang 300 ml air. Aduk sesekali dan tutup hingga air agak menyusut. Masukkan irisan daun bawang aduk dan Tes ras.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Cara membuat kuah kaldu : rebus tulang ayam dari sisa ayam difillet lalu masukkan bumbu hasil saringan dari minyak ayam. Rebus hingga mendidih,berikan garam dan merica. Tes rasa

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Penyajian : siapkan mangkok tuang 1 sdm minyak ayam, Masukkan mie yang sudah direbus,tuang toping ayam,sawi rebus,dan kuah kaldu. Berikan taburan bawang goreng dan irisan daun bawang,saos dan sambal. Sajikan

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Itulah tadi Resep Mie ayam home made, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Mie ayam home made diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mie ayam home made - Yoana Hasibuan diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Mie ayam home made - Yoana Hasibuan dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2015/02/resep-mie-ayam-home-made-yoana-hasibuan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.