Resep Marlin Bakar Cacapan Asam oleh Dinda Ayu
Inilah cara memasak Marlin Bakar Cacapan Asam. Resep Marlin Bakar Cacapan Asam yang dibuat oleh Dinda Ayu dapat disajikan 3 porsi.
Resep Marlin Bakar Cacapan Asam
Porsi: 3 porsi
Bahan-bahan
- 1 potong ikan Marlin
- 1 buah mangga muda
- 3 siung bawang merah
- 1 siung bawang putih
- 8 buah cabe rawit
- secukupnya garam
- secukupnya asam jawa
- secukupnya air
Langkah
-
Cuci bersih ikan dan lumuri dengan garam serta air asam jawa,diamkan sebentar
-
Bakar ikan hingga matang
-
Iris2 bawang dan cabe. Cacah mangga muda. Campur jadi satu, tambahkan garam dan air secukupnya
-
Tata ikan di piring, siram dengan cacapan. Sajikan
Itulah Resep Marlin Bakar Cacapan Asam, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Marlin Bakar Cacapan Asam diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Marlin Bakar Cacapan Asam Kiriman dari Dinda Ayu diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Marlin Bakar Cacapan Asam Kiriman dari Dinda Ayu dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2015/02/resep-marlin-bakar-cacapan-asam-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.