Resep Nasgor Bandeng Kiriman dari Nancy Firstiant's Kitchen

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Nasgor Bandeng Kiriman dari Nancy Firstiant's Kitchen
  • Resep Nasgor Bandeng oleh Nancy Firstiant's Kitchen

    Berikut ini cara membuat Nasgor Bandeng. Resep Nasgor Bandeng yang ditulis Nancy Firstiant's Kitchen dapat disajikan .



    resep masakan Nasgor Bandeng


    Resep Nasgor Bandeng


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 porsi nasi putih
    2. 2 potong ikan bandeng goreng
    3. 3 lembar kubis
    4. 4 buah cabe rawit
    5. 2 siung bawang putih
    6. Secukupnya merica dan garam
    7. 1 sdm minyak goreng (bekas dipake menggoreng ikan bandeng tadinya)
    8. 1 sdt kecap ikan (bisa gak pake)

    Langkah

    1. Bandeng goreng disuwir-suwir. Kubisnya dibuang tulangnya, lalu gulung dan iris tipis. Cabe rawit dipotong-potong kecil. Bawang putihnya ditumbuk.

    2. Panaskan minyak goreng. Tumis bawang putih sampai harum. Masukkan bandeng, kubis dan cabe rawit. Aduk-aduk sampai kubis layu.

    3. Masukkan nasi yang sudah diurai dari kepadatannya. Aduk rata.

    4. Masukkan garam dan merica. Aduk-aduk. Tes rasa.

    5. Masak hingga nasi kepyar dan bumbu meresap di nasinya.

    6. Taraaa.. Jadi deh nasgornya. Beri pelengkapnya: irisan bengkuang, timun dan tomat (sayang di kebun belom ada yang merah tomatnya ??)




    Itulah tadi Resep Nasgor Bandeng, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Nasgor Bandeng diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nasgor Bandeng Kiriman dari Nancy Firstiant's Kitchen diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Nasgor Bandeng Kiriman dari Nancy Firstiant's Kitchen dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2015/01/resep-nasgor-bandeng-kiriman-dari-nancy.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.