Resep Avocado sticky rice oleh Risna
Berikut ini adalah resep Avocado sticky rice. Resep Avocado sticky rice yang ditulis Risna bisa menjadi .
Resep Avocado sticky rice
Porsi:
Bahan-bahan
- 3 cup beras ketan
- Santan kental (setengah butir kelapa)
- Garam
- Tepung maizena
- Susu UHT plan (susu ultra putih)
- secukupnya Gula pasir
Langkah
-
Rendam beras 1 jam,kemudian masukan santan kental,2 lembar daun suji,garam.
-
Tanak beras ketan sambil di aduk2 sampai menggumpal,sampai berbentuk seperti bubur kental,angkat dinginkan suhu ruang
-
Untuk fla nya : didihkan santan kental,2 lebar daun suji,susu uht,garam,gula secukupnya,aduk sampai mendidih kemudian larutkan tepung maizena 3 sdm,aduk sampai meletup2,angkat dinginkan
-
Potong alpukat sesuai selera
-
Siap di sajikan,dan selamat mencoba ??
Itulah Resep Avocado sticky rice, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Avocado sticky rice diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Avocado sticky rice By Risna diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Avocado sticky rice By Risna dengan alamat Url: https://yudhis3.blogspot.com/2015/01/resep-avocado-sticky-rice-by-risna.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.